Posts

Instalasi ZeosDBO di Lazarus IDE

Image
Kemaren banyak yang tanya cara install ZeosDBO di Lazarus . Maka pada kesempatan kali ini saya akan membagikan cara instalasi ZeosDBO di Lazarus. Pada materi ini saya menggunakan Lazarus 32 bit di Windows 7. Bagi yang belum install Lazarus bisa lihat di artikel saya Cara Install Lazarus IDE di Windows Terbaru . ZeosDBO yaitu package yang diperuntukan untuk Lazarus dan Delphi. Fungsi ZeosDBO sendiri untuk meng-koneksikan ke database. Database yang disupport oleh ZeosDBO cukup banyak, ada FireBird, Interbase, MsSQL, MySQL/MariaDB, Oracle, PostgreSql, SQLite dan sybase. Jika kita menggunakan database MySQL 5.2 atau lebih baru dan kita malas melakukan downgrade ke MySQL 5.1 atau dibawahnya maka kita mau tidak mau harus menggunakan ZeosDBO ini, karena SQLdb bawaan dari Lazarus tidak support untuk MySQL 5.2 dan lebih baru. Paket ZeosDBO ini tidak ada dalam paket installasi lazarus, tetapi harus ditambahkan secara manual. Paket ZeosDBO terbaru dapat didownload disitus zeoslib atau

Bangga Ketika Jejak Digital Sampai Negeri Orang.

Image
Selamat pagi, pada kesempatan hari ini saya akan mengutarakan salah satu kebanggaan saya di era digital via blogger. Blogger adalah salah satu media untuk kita berbagi informasi, hobi dan pengalaman. Pertama kali saya aktif ngeblog itu tepatnya pada tahun 2011. Awalnya ngeblog itu adalah untuk tugas kuliah dan menyimpan materi selama kuliah. Pada postingan “Bangga Ketika Jejak Digital Sampai NegeriOrang” ini fokus pada moment tulisan atau postingan saya yang di baca di negara lain. Tulisan dibaca banyak orang lain itu bagi seseorang tentu menjadi suatu kebanggan. Apalagi sampai orang luar negeri yang baca. Rasanya itu bikin Trenyuh di hati, karena itu menandakan tulisan saya secara tidak langsung menarik dan dicari banyak orang. Padahal kalau boleh jujur saya bikin tulisan itu cuman iseng-iseng saja, maksudnya itu kayak bikin kata-katanya dengan kata-kata versi saya sendiri yang campur aduk kayak gado-gado :-D. Oh ya dulu saya sempat kebinggungan untuk mengkategorikan blog priba

[Review] Asus Zenfone Max M2 : Fitur Masa Kini Harga Tetap Murah

Image
Apa sih Smartphone masa kini , ini adalah pertanyaan yang umum terjadi jika teman/saudara kamu akan membeli smartphone baru. Tentu untuk menjawab atau merekomendasikan suatu smartphone yang bagus tidaklah mudah. Yaps untuk itu saya akan membantu kamu dalam mengutarakan apa sih smartphone yang masa kini dan yang paling bagus itu. Sekali lagi ini menurut pendapat saya alias versi arievarcherys ya guys ☺.  Jadi gini rekomendasi smartphone masa kini versi saya adalah harus memiliki fitur terbaru dan harga terjangkau alias murah . Maklum mahasiswa itu harus pintar cari barang bagus dengan harga seminim mungkin :-D Entah itu fitur secara hardware maupun software .  Android Oreo Jika dilihat dari sisi software smartphone android masa kini itu minimal harus Android Oreo. Kemudian disisi hardware ini cukup kompleks guys. Karena menurut saya fitur di sisi hardware ini macamnya banyak sekali. Mulai dari kamera, layar, jeroan sampe daya tahan baterai jadi pertimbangan pencari smartphone.

Membuat Aplikasi Sederhana Dekstop Dengan Lazarus (Menu & Finish) #Part4

Image
Okay ketemu lagi saatnya lanjutin Bagian Terakhir dari Cara  Membuat Aplikasi SederhanaDekstop Dengan Lazarus #Part4  setelah kalian tadi selesai membaca  Membuat Aplikasi SederhanaDekstop Dengan Lazarus #Part3  maka ini adalah lanjutannya jika belum yuk baca dulu  Membuat AplikasiSederhana Dekstop Dengan Lazarus #Part3 Okay  sekarang kita akan membahas form 3. Untuk form 3 langkah pertama adalah Design form menu seperti dibawah ini : Masukan komponen-komponen pendukung seperti TMainmenu, dan TLabel1. Kemudian setting komponen-komponen tadi seperti table di bawah ini : No. Komponen Propertis Value 1 TMainmenu 2 TLabel Caption Selamat Datang Di Halaman Utama Aplikasi Informasi Akademik Mahasiswa Universitas Boyolali Setelah kita setting sedemikian rupa maka langkah selanjutnya adalah memberikan script atau code pada masing-masing komponen. Kemudian setting design menu yang akan kita buat.

Membuat Aplikasi Sederhana Dekstop Dengan Lazarus (Update dan Delete) #Part2

Image
Okay ketemu lagi saatnya lanjutin Cara Membuat Aplikasi Sederhana Dekstop Dengan Lazarus #Part2 setelah kalian tadi selesai membaca Membuat Aplikasi Sederhana Dekstop Dengan Lazarus #Part1 maka ini adalah lanjutannya jika belum yuk baca dulu Membuat Aplikasi Sederhana Dekstop Dengan Lazarus #Part1 . Okay  sekarang kita akan membahas form 2 dulu yak biar runtut nanti :-D. Untuk form 2 langkah pertama adalah Design form edit dan delete seperti dibawah ini : Masukan komponen-komponen pendukung seperti Zconnection, Ztable, Button, DB grid, edit text dan label. Kemudian setting komponen-komponen tadi seperti table di bawah ini : No. Komponen Propertis Value 1 Zconection1 Database coba Hostname Localhost Password Protocol mysql user root Connected True 2 Ztable1 Connection Zconnection1